Jawa Barat - MAUNG adalah istilah umum dimasyarakat Jawa Barat, maksud sebenarnya adalah LODAYA (Panthera Tigris Sundaica), Bangsa Indonesia menyebutnya HARIMAU yang secara Etimologi (asal usul kata) HARI-MANG-ANG-UNG "HARI-M-A-U", memiliki TIGA WARNA khusus yang terdapat pada satwa tersebut yakni :
1.Putih : Disebut PURWA simbol "SANG HYANG ISWARA" terletak di Timur "MANG"
2.Merah : Disebut DAKSINA simbol "SANG HYANG BRAHMA" terletak di Selatan "ANG"
3.Hitam : Disebut UTARA simbol "SANG HYANG WISNU" terletak di Utara "UNG"
*MANG-ANG-UNG atau MAUNG merupakan siloka dari TIGA CAHAYA"
Berkaitan dengan LSM Monitor Aparatur Untuk Negara dan Golongan *MAUNG* adalah sebuah Organisasi yang didiirikan oleh *A@ Hadysa Prana* mempunyai Visi yang sangat luhur yaitu Menjadi organisasi terdepan dalam memastikan transparansi,akuntabilitas dan profesionalisme aparatur negara untuk mewujudkan pemerintahan yang bersih, efisien dan melayani semua golongan secara adil.
Dalam organisasi MAUNG ini bukan hanya para Staf Khusus atau anggota LSM MAUNG saja, tetapi terbentuk juga Satuan Investigasi dan Satuan Divisi Hukum yang siap mendampingi masyarakat dalam mendapatkan hak hak nya yang hilang ataupun yang tertindas.
Dalam Pelaksanaan Tugas LSM MAUNG ini dibekali Ilmu Hukum dan mengutamakan kode etik bijaksana tegas dalam mengambil tindakan.
Setiap permasalahan dalam dinamika kehidupan, yang ditangani oleh LSM MAUNG, pasti kami selesaikan dengan tuntas sesuai hukum yang berlaku.
Sumber : DPP LSM MAUNG.
(Tim Red).